Paslon Uu Saeful Mikdar dan Nurul Sumarhaeni saat memberikan keterangan kepada awak media, Kamis (29/8/2024) malam. |
Berdasarkan pengamatan di lokasi, pasangan tersebut datang
menggunakan Becak dan dikawal rombongan pengurus Partai Politik maupun
simpatisan dengan menggunakan obor api dari Alun-alun M Hasibuan Kota Bekasi.
Usai pendaftaran pasangan calon walikota UU Saiful mikdar
mengatakan kepada media "Mudah-mudahan pasangan yang ketiga ini menjadi
alternatif bagi masyarakat kota Bekasi di dalam rangka untuk meningkatkan
berbagai macam pelayanan kepada masyarakat bisa berupa pelayanan pendidikan,
kesehatan dan lain,ucap UU Saiful mikdar kamis (29/08/2024).
"Insyaallah dengan kolaborasi saya dengan ibu Nurul
insyaallah apa yang menjadi harapan masyarakat
akan kami berusaha semaksimal mungkin agar pasangan ini bermanfaat untuk
masyarakat khususnya Kota Bekasi.
"Tentunya kami akan Lego menerima masukan-masukan dari
media di dalam rangka apa di dalam rangka untuk mengurangi berbagai macam
kekurangan-kekurangan tata kelola pemerintahan di Kota Bekasi,tutup UU Saiful
mikdar. (Mr. Y)